Lakukan Sunah dari Rasulullah SAW Ini Sebelum Tidur

- 9 Januari 2023, 07:30 WIB
Ilustrasi orang tidur
Ilustrasi orang tidur /Pexels/Ketut Subiyanto

Menurut Ibnul Qoyyim, tidur berbaring di sisi kanan memiliki manfaat.

Tidur dalam posisi ini sangat dianjurkan agar seseorang tidak kesusahan bangun untuk salat malam.

Tidur pada sisi kanan juga bermanfaat bagi jantung.

Selain memiringkan tubuh ke arah kanan, Rasulullah SAW juga tidur dengan meletakkan telapak kanan pada pipi kanan.

Baca Juga: Cara Agar Tidur Dijaga Malaikat, Ustadz Khalid Basalamah: Akan Allah SWT Titipkan di Tempat Tidurmu

  1. Berdzikir dan Membaca Doa Sebelum Tidur

Rasulullah SAW bersabda dalam sebuah hadis bahwa “Siapa yang duduk tanpa menyebut nama Allah di dalamnya maka di dalamnya ada kekurangan. Dan siapa yang tidur dalam keadaan tidak menyebut nama Allah di dalamnya maka di dalamnya ada kekurangan.”

Dari situ, umat Islam dianjurkan untuk berdzikir sebelum dan saat bangun tidur agar tidur menjadi penuh berkah.***

Halaman:

Editor: Erwina Rachmi Puspapertiwi

Sumber: Universitas Islam An Nur Lampung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah