MANFAAT Pisang Untuk Kesehatan Manusia,Sumber Energi Untuk Ibu Hamil dan Para Atlet

- 28 Juni 2022, 19:00 WIB
MANFAAT Pisang Untuk Kesehatan Manusia,Sumber Energi Untuk Ibu Hamil dan Para Atlet
MANFAAT Pisang Untuk Kesehatan Manusia,Sumber Energi Untuk Ibu Hamil dan Para Atlet /Pixabay/Alexas_Fotos/

6. Menjaga Kesehatan Jantung

Makanan kaya akan serat diyakini oleh para ahli sangat baik untuk kesehatan jantung.

Sebuah penelitian yang dilakukan oleh University of Leeds di Inggris, meningkatkan konsumsi makanan kaya serat seperti pisang dapat menurunkan risiko berbagai gangguan jantung.

7. Melancarkan Sistem Pencernaan

Pisang memiliki rasa manis yang bermanfaat untuk menciptakan rasa kenyang, dan rasa asam menstimulasi organ tubuh yang berkaitan dengan sistem pencernaan.

Manfaat pisang adalah meningkatkan metabolisme dan memperlancar sistem pencernaan bagi penderita gangguan pencernaan seperti sembelit.

8. Menurunkan Tekanan Darah Tinggi

Sudah menjadi rahasia umum bahwa garam adalah hal jahat dan sensitif bagi penderita tekanan darah tinggi.

Karena rendahnya kadar garam dalam pisang dan tinggi akan potasium, manfaat pisang juga sangat terasa bagi penderita tekanan darah tinggi sebagai penetralisir dan alternatif garam.

9. Buah yang Baik untuk Anemia

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah