Resep dan Cara Membuat Kue Nastar Lebaran, Kue Kering Ikonik yang Banyak Ditemukan Saat Hari Raya Idul Fitri

- 17 April 2023, 01:00 WIB
Resep atau cara membuat kue nastar lembut yang enak dan manis.
Resep atau cara membuat kue nastar lembut yang enak dan manis. /Tangkapan layar Youtube/Figo Alfares

Buah dengan rasa manis ini bisa mendatangkan berbagai khasiat untuk kesehatan tubuh.

Selain dimakan langsung, kurma juga bisa Anda olah menjadi makanan, salah satunya kue nastar kurma.

Bahan-bahan Kue Nastar Kurma:

250 gr tepung terigu
150 gr margarin
75 gr gula bubuk
2 buah kuning telur
1 butir telur
175 gr kurma tanpa biji, cincang halus
50 gr margarin
50 ml air

Cara Membuat Kue Nastar Kurma:

  • Untuk adonan nastar, masukan margarin dan gula dalam satu wadah. Kocok hingga adonan mengental, masukan terigu dan telur. Aduk hingga tercampur rata.
  • Untuk isian nastarnya, yaitu kurma, masak kurma, air dan margarin sampai kuma menjadi halus. Jika sudah angkat dan dinginkan.
  • Pipihkan adonan, isi bagian tengahnya dengan kurma, tutup adonan menjadi berbentuk bulat.
  • Letakan kue diatas loyang, olesi dengan kuning telur
  • Panggang di dalam oven dengan suhu 120 derajat selama 15 menit.
  • Angkat, dinginkan, kue nastar kurma siap disantap.

3. Nastar Abon Gurih

Jika tidak terlalu suka camilan manis, Anda bisa mengganti isian kue nastar dengan bahan lain, yaitu abon sapi.

Selain lebih renyah, kue nastar abon sapi juga bisa mengenyangkan dan lebih berprotein.

Bahan-bahan Kue Nastar Abon:

200 gr margarin
2 sdm margarin
85 gr gula halus
2 butir kuning telur
350 gr tepung terigu
3 sdm susu bubuk
Abon sapi sesuai porsi

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x