Panduan Lengkap Cara Menyimpan Daging Kurban Agar Tahan Lama

- 17 Juni 2024, 10:00 WIB
Ilustrasi - cara menyimpan daging sapi agar tahan lama.
Ilustrasi - cara menyimpan daging sapi agar tahan lama. /Freepik/

DEMAK BICARA - Berikut langkah-langkah yang bisa dilakukan untuk menjaga agar daging kurban tahan lama dan bisa dinikmati di waktu yang lama.

Dalam kalender Hijriyah, bulan ini merupakan bulan Dzulhijjah yang mana pada tanggal 10 di bulan ini merupakan hari raya Idul Adha yang juga disebut sebagai Hari Raya Kurban.

Sapi dan kambing merupakan salah satu hewan kurban yang umum disembelih ketika Hari Raya Kurban di Indonesia, dan dalam artikel ini ada beberapa langkah yang bisa kita lakukan untuk menyimpan daging agar tahan lama.

Pasalnya untuk memastikan keamanan dan kualitasnya, penting untuk menyimpan daging sapi dengan benar agar tetap segar dan aman untuk dikonsumsi dalam jangka waktu yang lama. Berikut adalah panduan lengkap tentang cara menyimpan daging sapi agar awet dan tahan lama.

Baca Juga: Resep Rawon Daging Sapi: Cita Rasa Khas Indonesia yang Menggugah Selera

Baca Juga: 12 Menu Masakan Berbahan Dasar Daging yang Bisa Anda Coba Masak di Hari Raya Idul Adha

1. Penyimpanan di Kulkas

Segera simpan dalam kulkas untuk mencegah pertumbuhan bakteri yang dapat merusak daging, dan berikut adalah tips penyimpanan di kulkas:

- Suhu yang Tepat : Pastikan suhu dalam kulkas Anda berada di bawah 4 derajat Celcius untuk memperlambat pertumbuhan bakteri. Gunakan termometer kulkas untuk memastikan suhu yang tepat.

Halaman:

Editor: Rika Rismayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah