Bukan Klub Lazio, Pratama Arhan Resmi Bergabung dengan Liga Jepang Tokyo Verdy, Asnawi Mangkualam Bilang Ini

- 16 Februari 2022, 10:53 WIB
Bukan Klub Lazio, Pratama Arhan Resmi Bergabung dengan Liga Jepang Tokyo Verdy, Asnawi Mangkualam Bilang Ini
Bukan Klub Lazio, Pratama Arhan Resmi Bergabung dengan Liga Jepang Tokyo Verdy, Asnawi Mangkualam Bilang Ini /instagram @pratamarhan

Biaya rendah, hasil tinggi. Ayo lakukan!," kata Jerry Mancini.

Baca Juga: KABAR TERBARU RESMI! Pratama Arhan Dilepas PSIS Semarang Bermain Untuk Tokyo Verdy Klub Asal Jepang Hari Ini

Kemudian dalam unggahan terbarunya Jerry Mancini memperlihatkan foto Pratama Arhan yang sedang mengenakan seragam biru PSIS Semarang.

"Determination (penentuan) (diikuti emoticon api)," tulis Jerry Mancini.

Kini terjawab sudah masa depan Pratama Arhan yang sudah dipastikan menuju Liga Jepang bersama Tokyo Verdy.

Kepindahan Pratama Arhan ini juga langsung ditanggapi sejumlah pemain Timnas Indonesia lainnya, termasuk sang kapten Asnawi Mangkualam, yang saat ini bermain di Liga Korea.

"Akhirnya di post juga," tulis Asnawi Mangkualam menanggapai postingan Pratama Arhan terkait kepindahananya ke Liga Jepang.

Komentar Asnawi Mangkualam tersebut langsung mendapat tanggapan dari warganet.

Diketahui sosok Asnawi Mangkualam merupakan salah satu mentor Pratama Arhan, saat ingin memutuskan untuk bermain di liga luar negeri.

Aswani Mangkualam kerap dimintai pendapat oleh Pratama Arhan, sebab pemain bek kanan Timnas Indonesia tersebut, sudah terlebih dulu mencicipi liga di luar negeri di Liga Korea. ***

Halaman:

Editor: Maxcimilian Arcello


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah