Manfaat vitamin B untuk Kesehatan Sistem Saraf dan Aneka Makanan Sumber Vitamin B

- 1 Agustus 2022, 14:30 WIB
Manfaat vitamin B untuk Kesehatan Sistem Saraf dan Aneka Makanan Sumber Vitamin B
Manfaat vitamin B untuk Kesehatan Sistem Saraf dan Aneka Makanan Sumber Vitamin B /Pixabay/ congerdesign/

Selain vitamin B, salmon juga tinggi dengan asam lemak sehat omega-3, mineral selenium, dan protein.

Baca Juga: Sinopsis Film Project A Malam Ini di Indosiar, Aksi Jackie Chan Upaya Menangkap Kawanan Bajak Laut

2. Daging sapi
Daging sapi sangat kaya dengan vitamin B, selain tentunya sebagai sumber protein.

Dalam setiap 100 gram potongan sirloin steak saja, daging sapi memberikan hampir semua jenis vitamin B dengan persentase kecukupan harian sebagai berikut:

Tiamin (B1): 5%
Riboflavin (B2): 8%
Niasin (B3): 39%
Asam pantotenat (B5): 6%
Piridoksin (B6): 31%
Kobalamin (B12): 29%

Daging sapi juga mengandung berbagai mineral, seperti zat besi, selenium, zinc, dan fosfor.

3. Telur
Apabila Anda mencari makanan yang mengandung vitamin B yang amat mudah untuk diolah, telur adalah jawabannya.

Telur sangat tinggi dengan kandungan biotin, jenis vitamin B yang terkenal baik untuk rambut.

Dalam setiap 50 gram telur ayam masak, Anda bisa mendapatkan vitamin B berikut ini plus persentase kecukupan hariannya:

Riboflavin (B2): 15%
Asam pantotenat (B5): 7%
Biotin (B7): 33%
Folat (B9): 5%
Kobalamin (B12): 9%

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah