9 Bahan Makanan Ini Mampu Membantu Menaikan Berat Badan dengan Cara Enak dan Sehat

- 19 Februari 2024, 11:00 WIB
Ilustrasi - 9 bahan makanan yang bisa di coba untuk meningkatkan berat badan.
Ilustrasi - 9 bahan makanan yang bisa di coba untuk meningkatkan berat badan. /Freepik

Baca Juga: Punya Masalah Kesehatan Gula Darah Tinggi ? Atasi Sekarang Sebelum Menyebabkan Diabetes !

7. Keju

Umumnya sebagian besar keju sangat tinggi lemak, sehingga konsumsi keju membantu seseorang menambah berat badan secara alami.

8. Roti gandum utuh

Ilustrasi - roti gandum utuh.
Ilustrasi - roti gandum utuh. Pixabay/sofi5t

Roti gandum utuh merupakan salah satu cara untuk menambah berat badan dengan mudah.

Roti gandum utuh memiliki nutrisi yang cukup untuk menunjang sarapan sehat dan juga menambah jumlah kalori yang cukup, juga mengandung serat dan mineral yang tidak terdapat pada roti tawar biasa.

Sealini itu roti gandum utuh sebagai sarapan akan membuat kamu kenyang lebih lama.

9. Selai kacang

Ilustrasi - selai kacang.
Ilustrasi - selai kacang. Pexels/Karolina Grabowska

Halaman:

Editor: Rika Rismayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x